
Bekasi — SMK Kesehatan Bhakti Insani kembali menorehkan prestasi gemilang di dunia seni tari. Dalam perlombaan yang diadakan oleh Andini Entertainment dan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan pada 14 September 2025 di Revo Mall, tim tari kebanggaan sekolah ini sukses menyabet dua piala sekaligus: Juara 1 Kategori Kelompok dan Juara 1 Kategori Tunggal. Kemenangan ini membuktikan bahwa...